Link Telegram Drama Love Is For Suckers – Love Is For Suckers adalah drama bergenre komedi romantis yang tayang perdana pada tanggal 5 Oktober. Drama ini tayang setiap hari Rabu dan Kamis di saluran TV ENA dengan dibintangi Lee Da Hee dan Choi Si Won sebagai pemeran utamanya.
Drama Love Is For Suckers menunjukkan alur cerita yang menyentuh dan menghibur melalui dua pemeran utama.
Mulai dari kisah persahabatan yang erat, berbagai percakapan yang dapat menyentuh hati, dan masih banyak lagi. Bisa dikatakan ini merupakan drama komedi romantis yang sempurna.
Drama garapan sutradara Choi Kyu Sik merupakan drama komedi romantis yang menceritakan tentang persahabatan antara Gu Yeo Reum (Lee Da Hee) dan Park Jae Hoon (Choi Si Won) yang telah terjalin selama 20 tahun.
Yeo Reum merupakan seorang sutradara yang telah bekerja selama 10 tahun, sedangkan Jae Hoon berprofesi sebagai dokter bedah plastik.
Suatu hari, Yeo Reum harus menghadapi krisis pekerjaannya dimana variety show yang akan diproduksinya harus batal tayang, sedangkan Jae Hoon merasa bosan dengan pekerjaannya yang dirinya menjadi salah satu peserta dari variety show produksi Yeo Reum tersebut.
Sejak saat itulah romansa di antara Yeo Reum dan Jae Hoon muncul dan mereka mengembangkan perasaan satu sama lain.
Choi Si Won dan Lee Da Hee telah menerima banyak pujian atas penampilan akting yang mereka lakukan. Mereka menjadi pasangan yang menggetarkan hati para penonton sebagai Park Jae Hoon dan Gu Yeo Reum.
Meskipun ini adalah proyek pertama mereka sebagai pasangan di suatu drama. Mereka telah menunjukkan chemistry yang luar biasa. Mulai dari adegan canda tawa hingga adegan menangis.
Ada suatu adegan dimana Park Jae Hoon membuat pengakuan yang rendah hati kepada Yeo Reum ketika ia mengatakan bahwa ia menyesal tidak menahannya untuk menikahi Kim In Woo (Song Jong Ho).
Love is For Suckers merupakan hasil kolaborasi sutradara Choi Gyu-shik dan penulis Kim Sol-ji.
Kim Sol-ji merupakan penulis jenius di balik karya-karya terkenal seperti Heading to the Ground (2009), Syndrome (2012), Joseon Survival (2019), dan Pegasus Market (2019), sementara Choi Gyu-shik menyutradarai drama luar biasa seperti Rude Miss Young Ae (2007), Let’s Eat Seasons 2 dan 3 (2015/2018), dan Drinking Solo (2016).
Semuanya merupakan proyek yang mengeksplorasi realitas kehidupan sehari-hari dan kisah cinta para lajang.
Melalui foto dan video teaser Love is for Suckers yang kerap beredar selama dua minggu sejak penayangan perdana drakor ini, para penggemar dapat melihat sekilas karakter mereka yang menonjol.
Link Telegram Drama Love Is For Suckers
Berikut Link Telegram Drama Love Is For Suckers https://t.me/+VRCGhd3qiDI3OTE9
Demikianlah pembahasan terkait Link Telegram Drama Love Is For Suckers. Silakan tonton film tersebut, agar tidak penasaran lagi dengan acting Choi Si Won terbaru.